TRAINING ONLINE PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): IMPLEMENTASI & TEKNIK AUDIT 5R UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIFITAS KERJA

Posted on: Oktober 4, 2022 Posted by: admin diorama Comments: 0

TRAINING ONLINE PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): IMPLEMENTASI & TEKNIK AUDIT 5R UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIFITAS KERJA

TRAINING ONLINE PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): IMPLEMENTASI & TEKNIK AUDIT 5R UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIFITAS KERJA

training

DESKRIPSI TRAINING WEBINAR IMPLEMTASI & TEKNIK AUDIT 5R

Setiap perusahaan pasti mengharapkan suatu lingkungan kerja yang selalu bersih, rapi, dan tiap-tiap personelnya mempunyai konsistensi dan disiplin diri, sehingga mampu mendukung terciptanya tingkat efisiensi dan produktifitas yang tinggi di perusahaan. Namun pada kenyataannya kondisi ini sulit terjadi. Banyak perusahaan yang seringkali mengeluh begitu sulitnya dan banyak membuang waktu hanya untuk mencari data dan atau sarana yang lupa penempatannya. Tidak hanya itu, seringkali kita kurang nyaman dengan kondisi berkas kerja yang berantakan dan tidak jarang memicu kondisi emosional kita. Beberapa permasalahan tersebut diatas dapat kita atasi dengan melakukan penerapan program 5R (Ringkas, Rapi, Resik, Rawat dan Rajin).

Training 5 R (Ringkas Rapi Resik Rawat Rajin) sudah dikenal dalam mengembangkan sistem manajemen yang telah terbukti sangat membantu sebuah organisasi dalam memperbaiki dan meningkatkan produktifitas kerja. Penerapan 5R kini sudah menjadi bagian penting di berbagai perusahaan, instansi ataupun organisasi. Sistem 5R ini adalah sebuah sistem yang dilahirkan di Jepang, terkenal dengan istilah 5 S (Seiri, Seiton, Seiso, Seiketsu, Shitsuke) yang merupakan dasar dari segala program peningkatan mutu dan produktivitas sebuah kegiatan perusahaan. 5R merupakan budaya tentang bagaimana seseorang memperlakukan tempat kerjanya secara benar. Adapun sasaran 5 R ini adalah mencapai efisiensi, efektifitas dan produktivitas dengan tetap menjamin kualitas dan keselamatan kerja melalui penataan pekerjaan dan tempat kerja degnan ringkas, rapi, bersih dan tertib. Bila tempat kerja tertata rapi, bersih, dan tertib, maka kemudahan bekerja perorangan dapat diciptakan, dan dengan demikian bidang sasaran pokok industri, yaitu efisiensi, produktivitas, kualitas, dan keselamatan kerja dapat lebih mudah dicapai.

Untuk memastikan budaya 5R ini tidak sekedar dilaksanakan namun juga difahami filosofi dan juga konsepnya, maka perlu untuk senantiasa melakukan program-program refreshing pemahaman dan juga penanaman konsep 5R ini secara teoritik dan ilmiah. Pelatihan ini akan membantu sebuah perusahaan dalam memahami dan menarapkan program 5R, karena sudah terbukti efek penerapan 5R ini sangat efektif membantu banyak berbagai organisasi meningkatkan produktifitas kerja. Dengan penerapan 5S diharapkan mampu mencapai target zero breakdown, zero defect, zero delay dan zero accident. Mengacu kepada pentingnya penerapan 5R, nara sumber dalam pelatihan ini akan berbagi pengalaman dan pengetahuan dalam penerapan Program 5R termasuk tips dan triks penerapannya yang efektif.

Menimbang cukup kompleknya materi pelatihan PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): Implementasi & Teknik Audit 5R untuk Meningkatkan Produktifitas Kerja ini bagi peserta, dibutuhkan training provider yang berpengalaman di bidangnya agar tidak membuat peserta tidak menjadi cepat bosan dan jenuh dalam mendalami bidang teknik ini.

TUJUAN TRAINING MENINGKATKAN PRODUKTIFITAS KERJA DENGAN 5R UNTUK PRAKERJA

Tujuan diselenggarakan pelatihan ini adalah untuk meningkatkan produktifitas pekerjaan, menciptakan pola kerja yang hemat dan disiplin tinggi, memanfaatkan barang yang bisa digunakan untuk alat bantu kerja, menciptakan lingkungan kerja yang sehat,aman dan nyaman, mengurangi resiko kecelakaan kerja, sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan, dsb.

Dengan mengikuti pelatihan PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): Implementasi & Teknik Audit 5R untuk Meningkatkan Produktifitas Kerja Peserta dapat berbagi pengetahuan / sharing knowledge mengenai PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): Implementasi & Teknik Audit 5R untuk Meningkatkan Produktifitas Kerja dengan peserta dari perusahaan lain yang bergerak di bidang PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): Implementasi & Teknik Audit 5R untuk Meningkatkan Produktifitas Kerja

MATERI pelatihan Implemtasi & teknik audit 5R online Zoom

1. Pengantar program 5 R (Ringkas Rapi Resik Rawat Rajin)

2. 2dasarn serta strategi dan teknik Implementasi 5R,

3. Promosi dan Sosialiasi 5R

4. Kombinasi sistem 5R Dengan standar system lainnya (QMS, KAIZEN,Six Sigma)

5. Identifikasi, Teknik Audit dan Sistem Dokumentasi 5R

6. Simulasi Audit, Penyusunan Lembar Laporan Periksa Audit dan Laporan penerapannya di lapangan

7. Studi Kasus / Praktek pemecahan masalah PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): Implementasi & Teknik Audit 5R untuk Meningkatkan Produktifitas Kerja

METODE pelatihan Meningkatkan produktifitas kerja dengan 5R online Zoom

Metode Training PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): Implementasi & Teknik Audit 5R untuk Meningkatkan Produktifitas Kerja dapat menggunakan fasilitas training zoom atau training online, dan bisa juga training offline atau training tatap muka.

INSTRUKTUR pelatihan Pengantar program 5R online Zoom

Instruktur yang mengajar pelatihan PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): Implementasi & Teknik Audit 5R untuk Meningkatkan Produktifitas Kerja ini adalah instruktur yang berkompeten di bidang PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): Implementasi & Teknik Audit 5R untuk Meningkatkan Produktifitas Kerja baik dari kalangan akademisi maupun praktisi.

PESERTA

Peserta yang dapat mengikuti training PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): Implementasi & Teknik Audit 5R untuk Meningkatkan Produktifitas Kerja ini adalah staff sdm atau karyawan yang ingin mendalami bidang PELATIHAN 5R (RINGKAS, RAPI, RESIK, RAWAT, RAJIN): Implementasi & Teknik Audit 5R untuk Meningkatkan Produktifitas Kerja

Karena kompleksnya pelatihan ini, maka dibutuhkan pendalaman yang lebih komprehensif melalui sebuah training. Dan menjadi sebuah kebutuhan akan training provider yang berpengalaman di bidangnya agar tidak membuat peserta menjadi cepat bosan dan jenuh.

JADWAL TRAINING 2022

18-19 Januari 2022
22-23 Februari 2022
15-16 Maret 2022
19-20 April 2022
23-24 Mei 2022
14-15 Juni 2022
12-13 Juli 2022
23-24 Agustus 2022
13 – 14 September 2022
11-12 Oktober 2022
8 – 9 November 2022
29-30 November  2022
13-14 Desember 2022

Jadwal tersebut juga dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta

LOKASI PELATIHAN  :

· Yogyakarta, Hotel Dafam Malioboro (7.250.000 IDR / participant)

· Jakarta, Hotel Amaris Tendean (7.750.000 IDR / participant)

· Bandung, Hotel Golden Flower (7.750.000 IDR / participant)

· Bali, Hotel Ibis Kuta (8.500.000 IDR / participant)

· Lombok, Hotel Jayakarta (8.750.000 IDR / participant)

INVESTASI TRAINING

Investasi Pelatihan tahun 2022 ini :

Investasi pelatihan selama dua hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.

Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.

Fasilitas Pelatihan di Diorama untuk Paket Group (Minimal 2 orang peserta dari perusahaan yang sama):

· FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)

· FREE Transportasi Peserta ke tempat pelatihan .

· Module / Handout

· FREE Flashdisk

· Sertifikat

· FREE Bag or bagpackers (Tas Training)

· Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)

· 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner

· FREE Souvenir Exclusive

Jadwal Pelatihan masih dapat berubah, mohon untuk tidak booking transportasi dan akomodasi sebelum mendapat konfirmasi dari Marketing kami. Segala kerugian yang disebabkan oleh miskomunikasi jadwal tidak mendapatkan kompensasi apapun dari kami.

Leave a Reply:

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Tanyakan pada kami ?

Kami di sini untuk membantu Anda! Jangan ragu untuk menanyakan apapun kepada kami. Klik di bawah untuk memulai obrolan.

Marketing

Dian

Online

Marketing

Fauzi

Online

Marketing

Isna

Online

Marketing

Faisal

Online

Dian

Hai, tanyakan pada kami ? 00.00

Fauzi

Hi, What can i do for you? 00.00

Isna

Hi, What can i do for you? 00.00

Faisal

Hai, tanyakan pada kami ? 00.00