
TRAINING SMKP (SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN PERTAMBANGAN)
DESKRIPSI PELATIHAN SMKP (SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN PERTAMBANGAN) Pelatihan Sistem Manajemen Keselamatan Pertambangan (SMKP) merupakan program pendidikan dan pengembangan keterampilan yang bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan kompetensi tenaga kerja di sektor pertambangan dalam menerapkan standar keselamatan yang sesuai dengan regulasi. SMKP sendiri adalah suatu sistem yang dirancang untuk memastikan bahwa setiap …